Mahasiswa Usahid Jakarta Juara 1 Video Cooking Competition

Loading

Prestasi demi prestasi sebagai juara 1, kembali berhasil diraih oleh para mahasiswa Usahid Jakarta, Fakultas Teknologi Pangan dan Kesehatan. Kali ini atas nama, DELLA EVELYN NASARETH dan IRENE NUARIZA PRASETYO, keduanya Mahasiswa Program Studi Gizi, angkatan 2019 serta SODIQUN BAYAN SYARIF, Mahasiswa Program Studi Teknologi Pangan angkatan 2019.

Hasil kolaborasi mereka bertiga dengan judul karya; Cucumber Sushi with Tempe Bolognese, berhasil meraih 1 dalam Lomba Video Cooking Competition
yang diselenggarakan oleh Himpunan Gizi Sint Carolus.

Lomba Video Cooking Competition yang digelar Februari 2022, ini diselenggarakan dalam rangka Memperingati Hari Gizi Nasional 2022.

Segenap civitas akademika Universitas Sahid Jakarta mengucapkan selamat atas perolehan prestasi yang telah dicapai.

Baca juga  Sekolah Pascasarjana USAHID Kembali Meluluskan Tujuh Doktor Komunikasi
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
Scroll to Top