Pelantikan Pengurus Ormawa Usahid Periode 2022 – 2023

Loading

Pelantikan pengurus organisasi kemahasiswaan Usahid Jakarta periode 2022 – 2023, oleh Rektor Usahid Jakarta, Prof. Dr. Ir. Kholil, M.Kom, IPU, berlangsung 12 April 2022 di auditorium Prof. Dr. H. Sukamdani Sahid Gitosardjono, kampus Usahid.

Setelah pelantikan dirangkaikan penyerahan SK Rektor kepada masing-masing pengurus Ormawa Usahid oleh Rektor Usahid Jakarta, Prof.Dr.Ir. Kholil, M.Kom, IPU, didampingi Wakil Rektor I Usahid Jakarta, Dr. Ninin Gusdini, ST, MT dan Direktur KPKA Usahid, Nani Rohani, SH.

Selanjutnya ada pembacaan ikrar pengurus Ormawa, yang diikuti oleh seluruh Pengurus Ormawa, dibacakan oleh Mochamad Jauza Adyatama (Ketua BEM Fakultas Ekonomi dan Bisnis). Doa disampaikan oleh Reynaldy Aprianda (Ketua UKM Rohis)

Sekadar info acara ini juga dihadiri oleh para pembina dari Ormawa Usahid juga pimpinan Usahid lainya secara online melalui aplikasi Zoom.

 

Baca juga  Mahasiswa Prodi Gizi Usahid Juara 2 Tingkat Nasional English Speech Contest 2021
Subscribe
Notify of
guest
1 Comment
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
mahfud

semoga mahasiswa selalu semangat dalam menjalankan aktifitas keorganisasian agar terbentuk karakter yang lebih percaya diri dan visioner.

Scroll to Top