
Terselenggara atas kerjasama APTISI (Asosiasi Perguruan Tinggi Swasta Indonesia) Wilayah 3 DKI Jakarta dan Usahid Jakarta. Workshop kerjasama APTISI dan Usahid Jakarta yang sudah berjalan 4 kali ini, turut dihadiri Rektor Usahid Jakarta, Prof. Dr. Ir. Rahman Abdullah, M.Sc, Perwakilan dari Kopertis Wilayah 3 DKI Jakarta dan APTISI, Kepala LPPM Usahid Jakarta, Prof. Dr. Ir. Giyatmi Irianto, M.Si beserta para undangan lainnya.